Layanan Koperasi
Koperasi kami memberdayakan ekonomi anggota pesantren dan masyarakat sekitar dengan berbagai layanan.
Plasma Kelapa Sawit


Koperasi kami mengelola usaha plasma kelapa sawit yang melibatkan anggota koperasi secara aktif. Kami berupaya meningkatkan pendapatan dan kesejahteraan anggota dengan memanfaatkan pertanian kelapa sawit.




WASERDA (Wadah Serba Ada)
Waserda kami hadir sebagai solusi kebutuhan sehari-hari dengan menyediakan berbagai produk berkualitas bagi anggota koperasi dan juga masyarakat sekitar dengan harga terjangkau dan kualitas terjamin.
Untuk mendukung kebutuhan finansial anggota, kami menyediakan layanan simpan pinjam yang aman, mudah diakses, dan berbasis prinsip Islami. Unit Simpan Pinjam dirancang untuk memberikan solusi keuangan yang mendukung usaha maupun kebutuhan pribadi anggota.
Unit Simpan Pinjam (Mini Bank)
Usaha Kopontren Nurul Hijrah
Memberdayakan ekonomi anggota pesantren dan masyarakat sekitar.


Warung Serba Ada









